Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2022
7 Konser Ikon Britpop yang Bikin Anak Indies Berasa ‘Naik Haji’ Pada dekade 1990, komunitas musik underground Indonesia selalu punya istilah lokal buat mendefiniskan musik tertentu. Salah satunya “indies” yang merupakan sebutan lain dari britpop. Britpop memang sangat besar pada era itu. Dampak dari besarnya britpop di Jakarta, membuat gig - gig bertema indies ramai bermunculan. Nama-nama seperti Pestolaer, Rumahsakit, Parklife, The Glue, Room V, Jelly Fish, Planetbumi, dan lain sebagainya, mencuat kepermukaan. Dengan maraknya skena indies saat itu, terbayang dong berapa banyak umatnya. Apalagi kalo band-band idola mereka bertandang ke Tanah Air, bagi anak indies yang sekarang jadi bapak-bapak dan ibu-ibu, rasanya seperti “naik haji”. Tapi siapa aja sih band britpop yang pernah menginjakkan kaki ke sini? berikut informasinya. The Stone Roses The Stone Roses, bisa dibilang dedengkot bagi skena britpop. Meski cuman menghasilkan dua album, namun kiprahnya menginspirasi banyak b